Metode Penanggulangan Pencemaran Air
Di era yang semakin berkembang ini tentunya banyak yang berubah dari konsep hidup manusia. Dari yang semula tidak mengerti tentang teknologi menjadi paham apa itu teknologi dan masih banyak contoh-contoh lainnya. Namun seiring dengan banyakknya perubahan sikap pada manusia,tentunya banyak juga perubahan yang terjadi di alam. Ada yang bersifat posistif maupun negatif. Seperti halnya pencemaran. Apa yang dimaksud dengan pencemaran?. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia pencemaran adalah masuknya berbagai polutan ke dalam lingkungan,sehingga lingkungan tersebut menjadi tidak sehat. Pencemaran dibagi menjadi beberapa bagian yaitu : 1. Pencemaran berdasarkan tepat terjadinya Pencemaran air Pencemaran tanah Pencemaran udara 2 . Pencemaran berdasarkan jenis pencemarnya Pencemaran kimia Pencemaran biologi Pencemaran fisik Pencemaran visual Pencemaran suara 3. Pencemaran berdasarkan tingkat Pencemaran ringan Pencemaran kronis Pencemaran akut Pencemaran air. Apa yang dima...